Jadwal La Liga: Real Madrid Tantang Juru Kunci
Liputan6.com, Jakarta - Real Madrid berpeluang mengecilkan selisih poin dengan para pemuncak klasemen dalam La Liga pekan ke-29. Pasalnya, Real Madrid hanya akan melawan klub juru kunci Huesca.
Real Madrid kini berada di posisi ketiga klasemen La Liga. Mereka mengoleksi 54 poin dari 28 laga liga yang disiarkan SCTV ini.
Sementara Huesca berada di posisi ke-20 klasemen. Mereka hanya mengoleksi 22 poin dari 28 laga.
Kemenangan bakal mendekatkan Real Madrid dengan posisi kedua Atletico. Saat ini kedua tim terpaut lima poin di papan klasemen.
Berikut jadwal La Liga hari ini:
Baca Juga
Jadwal La Liga
:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/2754727/original/050883300_1552960378-top_scorer_La_Liga_28_06.jpg)
Minggu (31/3/2019)
17.00 WIB Levante Vs Eibar
19.00 WIB Rayo Vallecano Vs Real Betis
21.15 WIB Sevilla Vs Valencia
23.30 WIB Real Valladolid Vs Real Sociedad
Senin (1/4/2019)
01.45 WIB Real Madrid Vs Huesca (SCTV)
Klasemen Liga Spanyol
:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/2368016/original/065884600_1537954696-Griezmann-Kroos.jpg)
Saksikan video pilihan di bawah ini:
0 Response to "Jadwal La Liga: Real Madrid Tantang Juru Kunci"
Post a Comment